Masyarakat Karang VS Taman Nasional Gunung Halimun Salak TNGHS
Dari total wilayah Desa Jagakarsa 1.081 ha, terdapat 167,625 ha diklaim masuk kawasan TNGHS. Dari 167,625 ha meliputi leuweung kolot/paniisan (1,616 ha), leuweung cawisan (4,157 ha), pemukiman (3,204 ha), kebun (96,573 ha), dan sawah (62,056 ha).
Taman Nasional
Hutan Konservasi
32
2017
Masyarakat Nanga Siyai Vs Taman Nasional Bukit Baka Raya
Konflik muncul karena keberadaan Taman Nasional Bukit Baka Bukit Raya telah membatasi akses masyarakat terhadap sumberdaya alam hutan
Taman Nasional
Hutan Konservasi
33
2017
Pengusiran masyarakat adat Marga Belimbing Dusun Pengekahan Pekon Way Haru, Kecamatan Bengkunat Belimbing, Kabupaten Pesisir Barat, Lampung
Pelanggaran oleh Taman Nasional Bukit Barisan Selatan terhadap Masyarakat Adat Belimbing atas hak atas rasa aman, penganiayaan, penangkapan dan pelepasan satwa liar
Taman Nasional
Hutan Konservasi
34
2017
Taman Nasional Lore Lindu Vs Masyarakat Sedoa
Konflik vertikal akibat dari pengklaiman lahan secara sepihak yang dikakukan oleh pihak Taman Nasional Lore Lindu terhadap Masyarakat Adat Sedoa