DATA DETIL
Legalitas lahan pada program transmigrasi di Desa Bakutaru

 SULAWESI TENGGARA, KAB. KONAWE SELATAN

Nomor Kejadian :  003/III/2023
Waktu Kejadian :  01-06-1996
Konflik :  area transmigran
Status Konflik :  Selesai
Sektor :  Transmigrasi
Sektor Lain  :  
Luas  :  250,00 Ha
Dampak Masyarakat  :  0 Jiwa
Confidentiality  :  Public

KETERLIBATAN

KONTEN

Desa Bakutaru merupakan desa eks transmigrasi swakarsa mandiri atau pecahan KK dari desa induk yakni Desa Marga Cinta yang secara administratif berada di kecamatan Moramo, kabupaten Konawe Selatan, provinsi Sulawesi Tenggara. Penempatan Transmigrasi Swakarsa Mandiri yaitu pada Tahun 1995 dan masyarakatnya sebagian besar berasal dari Desa Margacinta dengan jumlah KK pada saat penempatan adalah 100 KK. Adapun luas lahan berdasarkan peta desa adalah 250 Ha, dari luas lahan tersebut setiap KK memperoleh 2 Ha. Sertifikat yang diterbitkan oleh BPN Konawe Selatan hanya pada lahan pekarangan saja


Walhi Sultra, https://m.jpnn.com/news/sertipikat-tanah-program-transmigrasi-diserahkan-di-desa-bakutaru?page=2 , https://www.majalahagraria.today/berita-kementerian/kementerian-atr-bpn/61868/sertipikat-tanah-program-transmigrasi-diserahkan-di-desa-bakutaru/

LAMPIRAN

--Tidak Ada Lampiran--